Sabtu, 19 Mei 2012

aneka resep pisang karamel


www.gunadarma.ac.id 

 

 

Panekuk Cokelat Pisang Karamel


Resep Panekuk Cokelat Pisang Karamel 125 gr tepung terigu 25 gr cokelat bubuk 50 gr susu bubuk 2 butir telur 75 gr gula halus ½ sdt baking powder 200 ml susu cair 60 gr mentega cair Pasta cokelat secukupnya Topping: 2 buah pisang ambon, potong-potong Saus karamel secukupnya Es krim cokelat Cara Membuat: Kocok telur dan gula dengan balloon whisk, hingga gula larut dan lembut, lalu masukkan terigu, cokelat bubuk, susu bubuk, dan baking powder, aduk rata. Tuang susu cair dan mentega cair, tambahkan pasta cokelat, aduk rata dan diamkan beberapa saat. Panaskan wajan anti lengket lalu tuang adonan... 

Es Krim Pisang Karamel


Resep Minuman Es Krim Pisang Karamel Bahan : 250 gram gula pasir 150 ml air jeruk manis 6 buah pisang raja 1 kaleng buah appricot 1 bungkus instant ice cream mix rasa vanila (siap pakai) Hiasan: Krim kocok Stroberi segar/ceri merah Daun mint Cara Membuat : Panaskan gula pasir hingga menjadi karamel, masukkan air jeruk nipis, masak hingga mengental. Masukkan pisang, masak hingga matang, angkat. Olah instan es krim mix sesuai petunjuk dalam kemasannya. Siapkan wadah saji yang menarik, taruh pisang dan sausnya, appricot, es krim dan hias dengan krim kocok, stroberi/ceri dan daun mint. Tags: resep... 

Buah Panggang Saus Karamel


Resep Buah Panggang Saus Karamel Bahan : 1 buah nanas, kupas, potong bulat 1 buah pisang tanduk, potong-potong 2 sdm mentega 2 buah apel malang, potong-potong Saus Karamel: 100 gr gula pasir 50 ml krim kental 1 sdm mentega Cara Membuat: Saus karamel: Panaskan gula pasir hingga meleleh dan bewarna kecokelatan. Masukkan krim kental dan mentega, aduk hingga karamel larut. Angkat dan dinginkan. Panaskan mentega di atas grill pan, masak buah-buahan hingga kecokelatan. Angkat. Sajikan buah panggang dengan siraman saus karamel. Tags: Resep pisang karamel, cara membuat pisang karamel, cara... 

Pisang Panggang Karamel


Resep Masakan Pisang Panggang Karamel Bahan : 10 buah pisang raja matang 150 gr gula pasir 50 ml krim kental 100 gr keju parut 1 sendok makan margarin Cara Membuat : Panaskan margarin, masukkan pisang, masak hingga pisang kecokelatan. Angkat. Siapkan pinggan tahan panas yang telah dioles margarin, lalu susun pisang dalam pinggan, sisihkan. Panaskan gula, masak hingga gula meleleh dan menjadi karamel. Angkat lalu tuang di atas pisang. Tambahkan krim kental lalu taburi keju parut. Panggang dalam oven hingga keju kecokelatan. Angkat. Tags: resep pisang karamel, cara membuat pisang karamel, cara... 

Pisang Keju Karamel


Resep Pisang Keju Karamel Bahan: 8 buah pisang kepok 1 sendok makan margarin 250 gr gula pasir 50 ml air 150 ml santan kental 50 gr raisin/kismis kuning 100 gr keju parut Cara Membuat: Olesi pisang dengan margarin lalu susun di atas pinggan tahan panas, sisihkan. Panaskan gula pasir dengan api kecil hingga kecokelatan dan menjadi karamel, tuang air, aduk rata lalu angkat. Tuang karamel ke dalam susunan pisang lalu tuang santan, taburi keju parut dan raisin di atasnya. Panggang hingga matang, angkat dan sajikan. Tags: resep pisang keju, resep pisang karamel, cara membuat pisang keju, cara... 
11 Mar | 0 Replies | More

Pisang Bakar Keju


Resep Pisang Bakar Keju Bahan: 10 buah pisang raja 3 sendok makan mentega 100 gr keju parut Saus Karamel: 150 gr gula pasir 50 ml krim kental 1 sendok makan mentega Cara Membuat: Saus karamel: Panaskan gula pasir dalam panci dengan api kecil hingga menjadi karamel. Masukkan krim kental dan mentega, aduk hingga rata dan gula larut, angkat dan dinginkan. Panaskan mentega, masukkan pisang, masak hingga pisang kecokelatan. Angkat. Siapkan piring saji, letakkan pisang, beri saus karamel, taburi dengan keju parut. Sajikan hangat. Tags: resep pisang bakar, resep pisang bakar keju, resep... 

Pancake Pisang Karamel


Resep Pancake Pisang Karamel Bahan : 250 g tepung terigu serba guna 2 sdt baking powder 1/2 sdt garam 1/4 sdt kayu manis bubuk 1/4 sdt pala bubuk 2 sdm gula pasir 2 butir telur ayam, pisahkan kuning dan putihnya 250 ml susu cair 2 buah (300 g) pisang ambon matang, kupas, potong-potong, haluskan 6 sdm mentega tawar, lelehkan Topping: 75 g gula pasir 75 g mentega tawar 6 buah (600 g) pisang ambon matang, kupas, potong melintang 1 cm 2 sdm air jeruk lemon 3 sdm kacang tanah kupas, sangrai. Cara Membuat : Campur terigu, baking powder, garam, kayu manis, pala, dan gula. Aduk rata. Sisihkan. Di... 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar